Penerapan Nilai-Nilai Moderasi Beragama Pada Peserta Didik Berbasis Media Pembelajaran Pendidikan Agama islam

Authors

  • Indri Munggaran Putri Universitas Garut Author
  • Siti Nuraisyah universitas garut Author
  • M Fajar sidik Universitas Garut Author
  • Fiqra Muhamad Nazib Universitas Garut Author

Keywords:

Moderasi beragama, peserta didik, media pembelajaran, pendidikan agama islam

Abstract

Penelitian ini bertujuan menganalisis secara literatur mengenai penerapan nilai-nilai moderasi beragama pada peserta didik berbasis media pembelajaran PAI. Penelitian ini menggunakan pendekatan Systematic Literatur Review dengan tahapan penentuan tema, pencarian literatur, penyeleksian literatur, analisis dan interpretasi, penyusunan draf, dan diseminasi hasil. Pada penelitian yang di lakukan menggunakan 15 artikel hasil dari seleksi 30 artikel yang di peroleh dari berbagai sumber dengan tahun terbit dari 2021-2025. Fokus kajian mencakup nilai-nilai moderasi beragama dalam 3 aspek, yaitu Kajian Nilai-Nilai Moderasi Beragama , Penerapan Karakter Moderasi Pada Peserta Didik, dan  Efektivitas Penerapan Media Pembelajaran Terhadap Penguatan Nilai Moderasi. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa: 1) moderasi beragama sebagai pendekatan dalam pendidikan agama Islam mampu membentuk generasi yang religius, inklusif, dan berkarakter moderat dalam kehidupan bermasyarakat. 2) penguatan karakter moderasi beragama perlu terus dikembangkan secara sistematis dan berkelanjutan dalam dunia pendidikan sebagai upaya menciptakan generasi yang berakhalak mulia dan mampu hidup harmonis dalam masyarakat yang majemuk.  3) penggunaan media pembelajaran yang tepat perlu terus dikembangkan dan diintegrasikan dalam proses pembelajaran sebagai upaya memperkuat internalisasi nilai moderasi beragama serta membentuk karakter peserta didik yang toleran, innklusif, dan mampu hidup harmonis dalam masyarakat yang majemuk.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Arifin, B. huda hairul. (2024). Moderasi Beragama sebagai Pendekatan dalam Pendidikan Islam Indonesia. 7(2), 143–154. https://doi.org/10.32528/tarlim.v7i2.2464

asrori achmad, sunarto. (2024). Nilai nilai moderasi beragama dalam meningkatkan karakter religius. 27–42. https://doi.org/OI: https://doi.org/10.30868/im.v7i001.7617

Azami, H. T., Rouf, M., & Sutriadi, D. (2022). Reinterpretasi Q . S . Al-Baqarah [ 2 ]: 142-143 Perspektif Tafsir Pendahuluan. imu -ilmu keislaman, 22(1), 142–143. https://ejournal.iainkerinci.ac.id/index.php/islamika/article/view/1498/805

Aziz, S. (2025). Strengthening Religious Moderation in Islamic Education Learning in the Digital Era. al-burhan, 5(2), 212–232. https://doi.org/https://doi.org/10.58988/jab.v5i2.477

Desiska, daheri mirzon. (2024). Al-Bahtsu. al-bahtsu, jurnla peneltian pendidikan islam, 09(01), 31–41. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.29300/btu.v9i1.4978.g3860

Munawar, M., Kosasih, A., & Fakhruddin, A. (2024). Implementasi Nilai-Nilai Moderasi Beragama dalam Pembelajaran PAI di Sekolah Sebagai Upaya Pembentukan Karakter Moderat Pendahuluan. didaktika : jurnal kependidikan, 13(3), 3413–3428. https://doi.org/DOI: https://doi.org/10.58230/27454312.848

Munawaroh, H. (2025). PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN DIGITAL UNTUK. 9(1).

Nashir, M. J., Apriliani, E. I., & Wardani, A. (2024). Pengembangan Media Pembelajaran Video Interaktif Moderasi Beragama untuk Meningkatkan Sikap Toleransi Anak Usia Dini. 8(6), 1591–1602. https://doi.org/10.31004/obsesi.v8i6.6117

Nazib, F. M., Tri, Y., Surachman, L., Pendidikan, P., Islam, A., & Garut, U. (2024). Jurnal Pendidikan Agama Islam. pendidikan agama islam, 245–251. https://doi.org/DOI: https://doi.org/10.52434/jpai.v3i2.3952

Nisa, A. Z., & Rofiki, I. (2022). Kegiatan Pembelajaran Berbasis Video Sebagai Strategi Penguatan Moderasi Beragama Santri di Kota Blitar Kegiatan Pembelajaran. 6(1), 1–10. https://doi.org/10.34001/jdc.v6i1.2295

Noviani, D., & Yanuarti, E. (n.d.). Internalisasi Nilai-Nilai Moderasi Beragama Dalam Kurikulum Merdeka Belajar Pendidikan Agama Islam. 57–68. https://symfonia.iaiqi.ac.id/index.php/symfonia/article/view/34

Nuhaliza, S., Asari, H., & Dahlan, Z. (2024). Implementasi integrasi nilai-nilai moderasi beragama dalam intrakurikuler keagamaan di madrasah tsanawiyah. educatio ( jurnal pendidikan indonesia ), 10(1), 290–299. https://doi.org/https://doi.org/10.29210/1202424137 Contents

Ritongga, A. W. (2021). KONSEP INTERNALISASI NILAI-NILAI MODERASI THE CONCEPT OF INTERNALIZING THE VALUES OF RELIGIOUS. al-Afkar journal for islamic studies, 4(1), 72–82. https://www.al-afkar.com/index.php/Afkar_Journal/article/view/170

Salamudin, C., & Nuralamin, F. (2024). Nilai-Nilai Moderasi Beragama Dalam Materi PAI Dan Budi Pekerti Fase E Kurikulum Merdeka. masagi, c, 1–11. https://doi.org/10.37968/masagi.v3i1.669

Santa, V., & Chrisantina, K. (2021). EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN MODERASI BERAGAMA DENGAN BERBASIS MULTIMEDIA PADA PESERTA DIDIK MADRASAH. pendidikan dan pelatihan, 5(2), 79–92. https://doi.org/http://doi.org/10.37730/edutrained.v5i2.155

Sholehah, R., Rosyidah, L., & Imania, E. (2025). Peran Strategi Pendidikan Agama Islam Dalam Membentuk Karakter Peserta Didik Yang Religus , Toleran , Dan Berakhlak Mulia Di Era Globalisasi. penelitian nusantara, 1(2), 110–117. https://doi.org/https://doi.org/10.59435/menulis.v1i8.564

Taufiqurrahman, syakira aufa zahranah. (2023). Jurnal Pendidikan Islam. pendidikan islam, 13(2), 141–157. https://ejournal.uiidalwa.ac.id/index.php/jpi/article/view/1175/588

Ulfa, N., Ningsih, S., & Kurniasih, W. (2024). Pendidikan Karakter : Upaya Membangun Moderasi Beragama Peserta Didik. transformation of mandalika, 5(5), 156–165. https://doi.org/https://doi.org/10.36312/jtm.v5i5.3074

Umar, M., Ismail, F., & Syawie, N. (2021). IMPLEMENTASI PENDIDIKAN KARAKTER BERBASIS MODERASI BERAGAMA. 19(1), 101–111. https://doi.org/10.32729/edukasi.v19i1.798

Downloads

Published

2026-01-11

How to Cite

Penerapan Nilai-Nilai Moderasi Beragama Pada Peserta Didik Berbasis Media Pembelajaran Pendidikan Agama islam. (2026). Al-Ilmiya: Jurnal Pendidikan Islam, 1(4), 1424-1435. https://journal.al-afif.org/index.php/al-ilmiya/article/view/743

Similar Articles

1-10 of 203

You may also start an advanced similarity search for this article.