Dinamika Seni dan Hiburan dalam Islam: Studi tentang Persepsi Ulama dan Mahasiswa terhadap Sholawat Aransemen di Indonesia

Authors

  • Friza Dwi Juliandini Universitas Pendidikan Indonesia Author
  • Khuzaimah Universitas Pendidikan Indonesia Author
  • Silvia Aulia Universitas Pendidikan Indonesia Author
  • Syarifa Az Zahra Universitas Pendidikan Indonesia Author
  • Achmad Faqihuddin Universitas Pendidikan Indonesia Author

Keywords:

Hiburan, Islam, Seni

Abstract

Penelitian ini berjudul Dinamika Seni dan Hiburan dalam Islam: Studi tentang Persepsi Ulama dan Mahasiswa terhadap Sholawat Aransemen di Indonesia. Latar belakang penelitian ini adalah adanya perbedaan persepsi mengenai hukum dan etika penggunaan musik dalam sholawat, yang memunculkan kontroversi di kalangan ulama dan mahasiswa. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis aspek hukum serta memberikan wawasan mengenai interpretasi dan penerimaan budaya dalam konteks Islam di Indonesia. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dan menggunakan instrumen kuesioner yang diisi oleh 40 mahasiswa dan menambahkan beberapa video klip ulama yang membahas terkait musik dan sholawat. Hasil penelitian menunjukkan adanya perbedaan pendapat mengenai aransemen sholawat di Indonesia. Sebanyak 52,5% responden cenderung memberikan respon negatif terhadap fenomena ini, mengindikasikan adanya ketidaksetujuan atau keraguan terhadap penggunaan musik dalam sholawat. Kesimpulan dari penelitian ini adalah bahwa dinamika seni dan hiburan dalam Islam di Indonesia masih menjadi perdebatan, baik di kalangan mahasiswa maupun ulama. Kontroversi ini mencerminkan adanya perbedaan interpretasi terhadap hukum Islam terkait musik dalam sholawat serta pengaruh budaya dalam praktik ibadah. Oleh karena itu, penelitian ini memberikan kontribusi untuk memahami bagaimana seni dan hiburan berkembang dalam Islam di Indonesia serta bagaimana penerimaannya di tengah masyarakat Muslim. Diharapkan penelitian ini dapat menjadi dasar bagi kajian lebih lanjut mengenai hubungan antara seni, hiburan, dan nilai-nilai keislaman.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ainusyamsi, F. (2014). Islam, seni musik, dan pendidikan nilai di pesantren. Panggung, 24(3). https://doi.org/10.26742/panggung.v24i3.120

Anggraini, R. D., Holilulloh, H., & Nurmalisa, Y. (2015). Pengaruh Aktivitas Tempat Hiburan Malam Terhadap Perubahan Perilaku Sosial Masyarakat (Doctoral dissertation, Lampung University).

Azizah, N., Romadi, P., & Pramana, M. A. (2024). Dakwah Musik: Modernisasi Dakwah Studi Hadroh Riyadhatus Shalihin Pekanbaru. Journal of Islamic Management, 4(1), 63-81.

Bunganegara, M. H. (2018). Pemaknaan Shalawat: Pandangan Majelis Dzikir Haqqul Yaqin. Tahdis: Jurnal Kajian Ilmu Al-Hadis, 9(2).

Damayanti, W., & Muthaher, O. (2020). Pengaruh pajak hotel, pajak restoran, pajak hiburan dan pajak penerangan jalan terhadap pendapatan asli daerah. Prosiding Konstelasi Ilmiah Mahasiswa Unissula (KIMU) Klaster Ekonomi.

Dalimunthe, M. A. H., & Soiman, S. (2024). Efektivitas Musik Sholawat Sebagai Metode Dakwah di Kalangan Generasi Z. Cendekia, 16(02), 353-366.

Denada, B., & Gusmanto, R. (2022). Kajian Musikalitas dan Proses Regenerasi Assubhubada sebagai Media Dakwah Melalui Seni di Kota Banda Aceh. Gorga: Jurnal Seni Rupa, 11(2), 361-369.

Fauzi, A., & Kasno, K. (2023). Karisma Gus Azmi di Kalangan Jamaah Milenial dalam Shalawat Syubbanul Muslimin Perspektif Max Weber. Journal of Ushuluddin and Islamic Thought, 1(1), 114-124.

Felix, J. (2012). Pengertian seni sebagai pengantar kuliah Sejarah Seni Rupa. Humaniora, 3(2), 614-621.

Ghifari, I., Abdurrazaq, M. N., & Tebba, S. (2023). STRATEGI DAKWAH MELALUI LAGU MATI MASUK SURGA. Journal of Islamic Studies, 1(1), 135-144.

Hafidah, H. (2023). Perkembangan Musik Sebagai Media Dakwah bagi Generasi Zillenial. Hikmah, 17(2), 309-322.

II, B. A. Pengertian teori Evolusi. PROGRM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN INTAN LAMPUNG 1442 H/2020 M, 2.

Kusmiatun, A. (2024). Perspektif mahasiswa bipa tiongkok terhadap budaya indonesia. Ghancaran Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 6(1). https://doi.org/10.19105/ghancaran.v6i1.14770

Malimbe, A., Waani, F., & Suwu, E. A. (2021). Dampak Penggunaan Aplikasi Online Tiktok (Douyin) Terhadap Minat Belajar di Kalangan Mahasiswa Sosiologi Fakultas Ilmu Sosial Dan Politik Universitas Sam Ratulangi Manado. Jurnal ilmiah society, 1(1).

Manan, A. (2016). Diskursus fatwa ulama tentang perayaan natal. Miqot Jurnal Ilmu-Ilmu Keislaman, 40(1). https://doi.org/10.30821/miqot.v40i1.213

Muntoyibah, S., & Nurcholis, A. (2021). Orkestrasi Dakwah Habib Syekh melalui Musik Religi. Ath-Thariq: Jurnal Dakwah dan Komunikasi, 5(1), 84-101.

Mustafa, I., & Ridwan, R. (2021). Tradisi Syaraful Anam dalam Kajian Living Hadis. Istinarah: Riset Keagamaan, Sosial dan Budaya, 3(1), 76-87.

Najma, N., & Putri, N. A. A. (2024). Menganalisis Pengaruh Shalawat Terhadap Ketenangan Jiwa: Pendekatan Psikologis dan Spiritual. Psycho Aksara: Jurnal Psikologi, 2(2), 141-148.

Nisa, A. R., & Pradana, H. H. (2023). Sholawat Sebagai Penenang Jiwa Umat Muslim Wujud Dari Manusia Sebagai Makhluk Transendental. Psycho Aksara: Jurnal Psikologi, 1(1), 81-89.

Nurma, Widiyanti. (2021). Pengaruh Dzikir Terhadap Kebahagiaan Jama’ah Majlis Ta’lim An-Nahl Cibadak Suradita Tangerang. Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah. Jakarta.

Nurvijayanto, R. & Kiswanto, K. (2024). Sholawat global: jalinan makna lintas iman. Selonding, 20(1), 51-70. https://doi.org/10.24821/sl.v20i1.12411

Nursilah, M. S., Yusnizar Heniwaty, S. S. T., Rahayu, T., & Si, M. (2024). Seni dan Identitas Budaya di Indonesia. Takaza Innovatix Labs.

Ramadhani, R., & Hariyanto, D. (2024). Peran Sholawat Hadroh Al-Banjari Sebagai Sarana Dakwah Masyarakat. Indonesian Culture and Religion Issues, 1(1), 11-11.

Rondhi, M. (2017). Apresiasi seni dalam konteks pendidikan seni. Imajinasi: Jurnal Seni, 11(1), 9-18.

Satria, E. (2022). Arransemen Sholawat Syi’ir Tanpo Waton: Sebuah Proses Kreatif. Grenek: Jurnal Seni Musik, 11(1), 55-67.

Satria, E., & Kartika Dewi Santosa, Y. (2021). Aransemen Sholawat Syi’ir Tanpo Waton Sebagai Kritik Radikalisme Keagamaan.

Shadiqin, S. (2018). Tasawuf di era syariat: tipologi adaptasi dan transformasi gerakan tarekat dalam masyarakat aceh kontemporer. Substantia Jurnal Ilmu-Ilmu Ushuluddin, 20(1), 66. https://doi.org/10.22373/substantia.v20i1.3406

Sihotang, H. (2023). Metode penelitian kuantitatif.

Syafril, S. (2018, February 10). SILABUS METODOLOGI PENELITIAN PENDIDIKAN (KUANTITATIF). https://doi.org/10.31219/osf.io/rs67c

Umar, H., & Sunarsi, D. (2019). Metode penelitian kuantitatif. Jakarta: Penerbit Univ. Katolik Indonesia Atma Jaya.

Wildan, R. (2018). Seni dalam Perspektif Islam. Jurnal Ilmiah Islam Futura, 6(2), 78-88.

Downloads

Published

2025-08-07

How to Cite

Dinamika Seni dan Hiburan dalam Islam: Studi tentang Persepsi Ulama dan Mahasiswa terhadap Sholawat Aransemen di Indonesia. (2025). Advances In Education Journal , 2(1), 73-82. https://journal.al-afif.org/index.php/aej/article/view/110

Most read articles by the same author(s)

Similar Articles

11-20 of 73

You may also start an advanced similarity search for this article.